Membangun Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). di FK UNSOED
- Posted by admin
- On Juli 4, 2024
- 0 Comments
Membangun Zona Integritas menuju WBK/WBBM di FK UNSOED Hari ini, Fakultas Kedokteran Universitas Jenderal Soedirman (FK UNSOED) mengadakan sosialisasi Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Rapat dipimpin langsung oleh Wakil Dekan Bidang Umum dan Keuangan, dr. Yudhi Wibowo, MPH menandakan komitmen kuat fakultas dalam mewujudkan tata […]
Read More